PENGAMPUNAN DOSA DALAM KARYA KRISTUS
Pengertian
Paul Enns menjelaskan bahwa, “Pengampunan merupakan tindakan legal dari Allah dimana Ia mengangkat tuduhan-tuduhan yang diberikan kepada orang berdosa karena pemuasan atau penebusan yang tepat untuk dosa-dosa itu telah dilakukan”. Dasar obyektif yang menjamin pengampunan kepada semua orang percaya adalah pencurahan darah Kristus melalui kematianNya di kayu salib yang mendamaikan dan menebus, karena “tanpa penumpahan darah tidak ada pengampunan (Ibrani 9:22).
Paul Enns menjelaskan bahwa, “Pengampunan merupakan tindakan legal dari Allah dimana Ia mengangkat tuduhan-tuduhan yang diberikan kepada orang berdosa karena pemuasan atau penebusan yang tepat untuk dosa-dosa itu telah dilakukan”. Dasar obyektif yang menjamin pengampunan kepada semua orang percaya adalah pencurahan darah Kristus melalui kematianNya di kayu salib yang mendamaikan dan menebus, karena “tanpa penumpahan darah tidak ada pengampunan (Ibrani 9:22).
gadget, bisnis, otomotif |
Jadi kematian Kristus mengakibatkan pengampunan bagi orang berdosa. Allah tidak dapat mengampuni dosa tanpa pembayaran yang seharusnya. Kematian Kristus menyediakan alat yang sah secara hukum, sehingga Allah dapat mengampuni dosa.
Pengampunan untuk selamanya menyelesaikan masalah dosa dalam hidup orang percaya / Kristen, yaitu semua dosa yang telah lalu, sekarang dan dimasa yang akan datang (Kolose 2:13).
Pengampunan untuk selamanya menyelesaikan masalah dosa dalam hidup orang percaya / Kristen, yaitu semua dosa yang telah lalu, sekarang dan dimasa yang akan datang (Kolose 2:13).
Rick Cornish menjelaskan bahwa status hukum kita di hadapan Allah tetap tidak berubah, bahwa sekarang tidak ada penghukuman bagi kita yang ada di dalam Kristus (Roma 8:1).
Kristus membayar dosa-dosa kita tanpa membedakan masa lalu, sekarang, dan dosa-dosa pada masa yang akan datang (1 Korintus 15:3). Tidak ada petunjuk di dalam Alkitab bahwa kematian Kristus hanya menebus dosa-dosa sebelum keselamatan kita, tetapi tidak efektif untuk dosa-dosa yang berikutnya. Ketika berdosa, kita masih dibenarkan di dalam Kristus – Diadopsi sebagai anak-anak Allah.
Kristus membayar dosa-dosa kita tanpa membedakan masa lalu, sekarang, dan dosa-dosa pada masa yang akan datang (1 Korintus 15:3). Tidak ada petunjuk di dalam Alkitab bahwa kematian Kristus hanya menebus dosa-dosa sebelum keselamatan kita, tetapi tidak efektif untuk dosa-dosa yang berikutnya. Ketika berdosa, kita masih dibenarkan di dalam Kristus – Diadopsi sebagai anak-anak Allah.
Ada beberapa kata Yunani yang digunakan untuk menjelaskan pengampunan, yaitu :
(1) charizomai, yang berarti “mengampuni berdasarkan anugerah”. Dalam Kolose 2:13 mendeklarasikan bahwa Allah telah “mengampuni (kharisamenos) segala pelanggaran kita”;
(2) aphiem, yang berarti “melepaskan atau membebaskan” atau “menyuruh pergi”.
Kata ini paling umum digunakan untuk pengampunan. Bentuk kata benda ini digunakan dalam Efesus 1:7 di mana kata itu menekankan dosa orang percaya yang telah diampuni atau disuruh pergi kerena kekayaan dari anugerah Allah yang dinyatakan dalam kematian Kristus. Pengampunan adalah sisi negatif dari keselamatan, sedangkan sisi positifnya adalah pembenaran (jastifikasi). Tidak ada pembenaran tanpa pengampunan!. Keuangan Allah